Kegiatan Senam bersama Ibu PKK ini dilakukan rutin setiap hari selasa dan sabtu sore. Kegiatan ini dihadiri oleh Ibu-Ibu PKK Desa Patereman dan juga dihadiri oleh anggota kelompok KKN-T 16 UTM.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar